Minggu, 17 Februari 2013

Anak Obesitas,Gimana Solusinya?

www.dianovaanwar.blogspot.com Obesitas atau kegemukan membuat anak menjadi minder dalam bergaul dikarenakan menjadi bahan ejekan teman-temannya.Apalagi anak yang sedang menginjak masa puber atau beranjak remaja.Namun bukan berarti, selaku orangtua anda harus melakukan diet ketat kepada anak dalam mengatasi obesitas yang dialami anak,sebab anak sedang dalam pertumbuhan yang memerlukan asupan nutrisi yang jumlahnya disesuaikan dengan usia.Untuk itu,diperlukan solusi untuk mengatasi obesitas anak, diantaranya adalah:
·        Membatasi asupan makanan; terutama yang mengandung kadar kalori  atau lemak tinggi
·        Jangan sering membelikan makanan cepat saji atau junk food untuk anak ketika jalan-jalan ke mall
·         Jangan biarkan anak selalu mengemil setiap saat
·        Mendorong anak untuk rutin berolahraga seperti mengikutkannya les berenang atau olahraga bela diri sehingga daapt memicu pembakaran kalori atau lemak tubuh






Tidak ada komentar:

Posting Komentar