www.dianovaanwar.blogspot.comTidak
semua sayuran memiliki multi-khasiat seperti brokoli; mulai dari anti
kanker,pencegah stroke, menurunkan tekanan darah tinggi,mencegah osteroporosis
bahkan sampai melangsingkan badan.Dan khasiat brokoli ini, dapat diperoleh
secara maksimal ketika diasup secara mentah maupun dengan cara dikukus.
Kandungan gizi brokoli adalah zat besi,protein, kalsium,kromium,karbohidrat,vitamin A dan vitamin C. Kandungan fitokimia dan antioksidan nya dapat mencegah dari radikal bebas dan serangan berbagai penyakit serta infeksi.
Kandungan gizi brokoli adalah zat besi,protein, kalsium,kromium,karbohidrat,vitamin A dan vitamin C. Kandungan fitokimia dan antioksidan nya dapat mencegah dari radikal bebas dan serangan berbagai penyakit serta infeksi.
Berikut aneka khasiat sayur brokoli:
-Anti Kanker; The American Cancer Society merekomendasikan makan
brokoli dan sayuran cruciferous dapat mencegah penyakit kanker,karena fitokimia
yang dikandungnya.
-Diet dengan memakan brokoli dapat mengurangi beberapa jenis
kanker,seperti kanker payudara,kanker paru-paru dan kanker usus
-
Meningkatkan system kekebalan tubuh,dari vitamin C yang dikandungnya
-Mencegah sembelit (susah
BAB),karena brokoli sayuran kaya serat
-Mencegah radikal bebas,adanya kandungan
vitamin C dan asam amino sulfur dapat mencegah segala jenis racun masuk ke
dalam tubuh akibat radikal bebas
-Memelihara penglihatan mata,dari kandungan beta karoten di
brokoli
-Melindungi kulit dari radiasi ultra violet,dari kandungan senyawa
sulforaphane
-Mencegah anemia,adanya kandungan zat besi dan asam folat
-Mencegah
cacat syaraf pada janin,adanya asam folat di dalam brokoli sangat baik
dikonsumsi oleh ibu hamil
-Mengurangi resiko penyakit jantung; adanya lutein karotenoiddi
dalam brokoli dapat mencegah penebalan arteri di jantung,sehingga dapat
mencegah penyakit jantung,terutama stroke
-Mencegah penyakit Alzheimer,dari
kandungan asam folat
-Sangat baik bagi yang menjalani program diet,sebab
brokoli mengandung rendah kalori.Demikian uraian tentang aneka khasiat brokoli, "sayur ala rambut kribo" hijau
dari wwww.dianovaanwar.blogspot.com semoga bermanfaat!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar