Rabu, 19 Juni 2013

ANEKA JENIS TANAMAN HIAS ALAMI UNTUK RUANG TAMU


www.dianovaanwar.blogspot.com Ingin ‘mereformasi’ ruang tamu anda di hari raya Idul fitri ini?Caranya sangat gampang, anda  tinggal hanya memasukkan jenis tanaman hias alami ke dalam rumah anda.Hasilnya, ruang tamu akan terlihat asri, hijau dan segar.
 
Secara garis besar, tanaman hias terbagi dua,yakni tanaman hias berdaun dan tanaman hias berbunga. Tanaman suplir, pucuk merah, song of India, aglaonema, puring, palem, gading kuning dan aneka tanamaan hias merambat daun adalah diantara tanaman hias berdaun.Adapun bunga rose,mandevilla sandersi, kemboja mini dan bunga kertas adalah contoh-contoh daripada tanaman hias berbunga.Tidak semua tanaman hias dapat ‘masuk’ ke dalam rumah atau ruangan, baik ruang tamu maupun ruang kerja.Tanaman hias bunga bila diletakkan di dalam ruangan terlalu lama akan menyebabkan bunganya layu dan daunnya tidak dapat bertahan lama dalam menjaga kesegarannya.Hal ini disebabkan jenis tanaman tersebut sangat membutuhkan sinar matahari, meskipun tidak secara langsung.Nah, berikut ini akan saya berikan beberapa ‘referensi’ aneka jenis tanaman hias alami yang dapat anda letakkan didalam ruangan, khususnya ruang tamu dalam menyambut lebaran di tahun ini.
 
 

Aglaonema
 
 
Epipremnum Aureum (Sirih Belanda)
 
 
Anthurium Philodendron
 
 
Kadaka
 
 
 
Philodendron Congo
 
Lidah Mertua
 
 
Puring Keriting
 
 
Puring Besar
 


1 komentar:

  1. Wah, bunganya ternyata bagus bagus ya bunga dalam ruangan, ingin coba budidaya lidar mertua

    http://www.jenistanaman.com

    BalasHapus