www.dianovaanwar.blogspot.com
Kue kemojo adalah salah satu kue tradisional Indonesia yang berasal dari
provinsi Riau.Kue ini bukan hanya enak, namun terasa sangat lembut dan wangi.Kue
kemojo bisa didapati diantara kue-kue basah yang dijual oleh para pedagang kue
menjelang buka puasa.Bila membuatnya sangat mudah,mengapa anda tidak mencoba
untuk membuatnya sendiri di rumah? Berikut ini resep cara membuat kue kemojo:
Bahan-bahan:
- 300 gram tepung terigu
– 1 butir kelapa (diambil santan
kentalnya)
– 6 butir telur
– 500 cc air pandan suji
– 250 gr margarine
– 250 gr
gula
– Vanili secukupnya
-1/2 sdt garam
Cara Membuat Kue Bolu Kemojo:
1. Campurkan
telur dan gula, aduk secara merata, kemudian masukkan tepung terigu, santan,
air pandan dan margarine, aduk rata kembali
2. Sediakan cetakan kue bolu kemojo lalu panaskan 3.Tuang adonan bolu kemojo ke dalam cetakan dan dioven selama 45 menit pada suhu 175 derajat ceslcius (kurang lebih 45 menit)
4.Angkat dan sajikan!
2. Sediakan cetakan kue bolu kemojo lalu panaskan 3.Tuang adonan bolu kemojo ke dalam cetakan dan dioven selama 45 menit pada suhu 175 derajat ceslcius (kurang lebih 45 menit)
4.Angkat dan sajikan!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar